Slank Fan Club (SFC) adalah club resmi yang dibentuk oleh manajemen Slank untuk menampung para penggemar fanatik Slank. Fans Club ini dibentuk sejak Slank merilis albumnya yang pertama melalui formulir isian yang disisipkan dalam album. Seiring dengan perjalanan karir Slank, fans mereka pun berkembang semakin banyak.
Berpisahnya formasi Slank + BIP membuat manajer Slank saat itu harus mengolah ulang para penggemar Slank, maka pembuatan video musik lagu Tong Kosonk dari album Lagi Sedih pun melibatkan para Slankers sebagai model. Selain itu, diciptakan pula kebiasaan jumpa fans pada hari Rabu dan Sabtu di jalan Potlot III/14. Semenjak itu, suasana Potlot semakin ramai dikunjungi para fans.
Banyaknya Slankers yang berkumpul saat itu membuat Potlot menjadi ajang kreatifitas para Slankers. Di antara mereka ada yang membuat berbagai aksesoris, t-shirt, bahkan ada kelompok-kelompok yang membentuk band. Dari keramaian ini, dibentuklah Slankers Club Jakarta.
Ketika Bunda Iffet menjadi manajer Slank, ia melihat komunitas Fans Slank yang sudah semakin banyak ini harus lebih diberdayakan. Tercetuslah ide Bunda Iffet untuk menciptakan wadah yang independen di setiap kota bagi para Slankers yang kini bernama Slank Fans Club (SFC). Konser di Malang pada tahun 1998, menjadi titik tolak dipanggilnya sekumpulan Slankers di kota Malang oleh Bunda Iffet. Bunda melihat kelompok ini sudah terorganisir dengan rapi, maka mereka pun diberi pengarahan. [5] SFC Malang adalah yang pertama kali mendapat kesempatan untuk mengelola Slankers di luar Jakarta.
slank.wikia.com
slankers blitar
label bloger
- Album (4)
- Berita (4)
- Bim bim (3)
- biografy (7)
- Blitar (9)
- bunda Iffet (1)
- coretan dinding (4)
- discography (8)
- Gokil (1)
- Kaka (1)
- Lirik Lagu (5)
- Lovina (4)
- Musik Event (15)
- Sejarah (6)
- Slank fans Club (31)
- Slank News (2)
- Slank Slanker (53)
klik SFC se Indonesia
- dheeva wisata
- mp3locker.net
- setyo slank
- sfc Aceh
- sfc Batu Raja
- sfc Baturaja
- sfc Bogor
- sfc Bojonegoro
- sfc Bojonegoro
- sfc Brebes
- sfc Caruban
- sfc Ciamis
- sfc Gresik
- sfc Gresik
- sfc Indramayu
- sfc Jember
- sfc Jember
- sfc Jepara
- sfc Jogja
- sfc Jombang
- sfc Karawang
- sfc Kediri
- sfc Kudus
- sfc Lamongan
- sfc Lampung
- sfc Magelang
- sfc Majalengka
- sfc Makasar
- sfc Makasar
- sfc Makasar
- sfc Malang
- sfc Manado
- sfc Ngajuk
- sfc Pekalongan
- sfc Ponorogo
- sfc Solo
- sfc Sumenep
- sfc Sumenep
- sfc Surabaya
- sfc Tuban
- sfc Wonogiri
- slank.com
- slankercommunity
- Snopik Komputer
- Snopik Komputer
Slanker
Slankography
1. 1990 - Suit... Suit... He... He...(Gadis Sexy)
2. 1991 - Kampungan
3. 1993 - Piss!
4. 1995 - Generasi Biru
5. 1996 - Minoritas
6. 1996 - Lagi Sedih
7. 1997 - Tujuh
8. 1998 - Mata Hati Reformasi
9. 1999 - 999+09 Double Album
10. 2001 - Virus
11. 2003 - Satu Satu
12. 2004 - Road to Peace
13. 2005 - PLUR
14. 2006 - Slankissme
15. 2007 - Slow But Sure
16. 2008 - Slank - The Big Hip
17. 2009 - Anthem For The Broken Hearted
18. 2010 - Jurus Tandur no. 18
Album Live
1. 1998 - Konser Piss 30 Kota
2. 2001 - Virus Roadshow
3. 2003 - Bajakan
Album Soundtrack
1. 2007 - Original Soundtrack "Get Married"
2. 2009 - Original Soundtrack Generasi Biru
3. 2009 - Original Soundtrack "Get Married 2"
1. 1990 - Suit... Suit... He... He...(Gadis Sexy)
2. 1991 - Kampungan
3. 1993 - Piss!
4. 1995 - Generasi Biru
5. 1996 - Minoritas
6. 1996 - Lagi Sedih
7. 1997 - Tujuh
8. 1998 - Mata Hati Reformasi
9. 1999 - 999+09 Double Album
10. 2001 - Virus
11. 2003 - Satu Satu
12. 2004 - Road to Peace
13. 2005 - PLUR
14. 2006 - Slankissme
15. 2007 - Slow But Sure
16. 2008 - Slank - The Big Hip
17. 2009 - Anthem For The Broken Hearted
18. 2010 - Jurus Tandur no. 18
Album Live
1. 1998 - Konser Piss 30 Kota
2. 2001 - Virus Roadshow
3. 2003 - Bajakan
Album Soundtrack
1. 2007 - Original Soundtrack "Get Married"
2. 2009 - Original Soundtrack Generasi Biru
3. 2009 - Original Soundtrack "Get Married 2"
Jumat, April 09, 2010
Label: Slank fans Club
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar